Padahal Tinggalnya Hanya di Tenda, Ayah ini Bisa Kuliahkan Tiga Anaknya
Kamis, 15 April 2021
Segala sesuatu yang benar-benar diniatkan dan ditekadkan dengan bulat, bukan tidak mungkin dapat diwujudkan. Apalagi jika disertai usaha keras dan doa. Maka, sesuatu yang mustahil bagi kita pun dapat terwujud.
Seperti apa yang tergambar pada perjuangan seorang ayah dalam menguliahkan ketiga anaknya.
Dari segi perekonomian, Radzuan bin Ismail dan istrinya bisa dikategorikan orang tidak mampu. Mereka menumpang teduh pada sebuah tenda yang dibuat seadanya. Dan di dalam tenda tersebut, juga tidak ada perabotan mahal dan mewah.
Seperti apa yang tergambar pada perjuangan seorang ayah dalam menguliahkan ketiga anaknya.
Namun hal ini kembali menunjukkan kepada kita, bahwa kondisi perekonomian tak menghambat langkah seorang ayah dalam menghantarkan anaknya pada pintu kesuksesan.
engan hanya bekerja di Kilang Sawit di Batu 10, Malaysia, dengan pendapatan 1.200 ringgit Malaysia, Radzuan berhasil menguliahkan anak sulungnya yang berusia 22 tahun di UIAM, Gombak, serta anak kedua di Universitas Teknikal dan anak ketiga di Politeknik Sultan Idris, Sabak Bernam, Selangor, demikian sebagaimana dilansir today.line.me.
Selain ketiga anak tertuanya, Radzuan juga memiliki tanggungan pada tiga anak lainnya, yang saat ini bersekolah di jenjang dasar dan menengah.
Bagi Radzuan, bekal sekolah tinggi dapat menjadi modal bagi anak-anaknya untuk mencari penghidupan yang layak, sehingga mereka tak lagi harus merasakan hidup susah seperti orangtuanya.
engan hanya bekerja di Kilang Sawit di Batu 10, Malaysia, dengan pendapatan 1.200 ringgit Malaysia, Radzuan berhasil menguliahkan anak sulungnya yang berusia 22 tahun di UIAM, Gombak, serta anak kedua di Universitas Teknikal dan anak ketiga di Politeknik Sultan Idris, Sabak Bernam, Selangor, demikian sebagaimana dilansir today.line.me.
Bagi Radzuan, bekal sekolah tinggi dapat menjadi modal bagi anak-anaknya untuk mencari penghidupan yang layak, sehingga mereka tak lagi harus merasakan hidup susah seperti orangtuanya.